Ekspor Data dari Dataset ke Excel dengan Delphi Tanpa Komponen Tambahan

Ekspor Data dari Dataset ke Excel tanpa menggunakan tambahan komponen. Berhubung gagal menginstal TscExportexcel di Delphi 10.2, akhirnya cari cara agar data dari dataset dapat di ekspor ke excel. Setelah cari sana sini akhirnya didapatkan kode yang sedikit dimodif ini.

Contoh berikut menggunakan koneksi zeosdbo dengan zquery. Data yang diekspor ke excel adalah data hasil query menggunakan zquery.

Tambahkan ComObj dalam uses.

-------------------
procedure TForm1.excelClick(Sender: TObject);
var
XlApp, XlBook, XlSheet: Variant;
i, x : integer;

begin
XlApp := CreateOleObject('Excel.Application');
XlBook := XlApp.WorkBooks.Add;
XlSheet := XlBook.worksheets.add;

//memberikan judul pada baris pertama
for i:=0 to DBGrid1.FieldCount-1 do

begin
XlSheet.cells[1,i+1].value:=DBGrid1.Columns[i].Title.Caption;
end;
//XlSheet.cells[x,y] ==> x = baris dan y = kolom

ZQuery1.First;
x:=1; //inisialisasi untuk menampilkan no urut
while not ZQuery1.Eof do
begin
XlSheet.cells[x+1,1].value:=x;
for i:=1 to DBGrid1.FieldCount-1 do
begin
XlSheet.cells[x+1,i+1].value:=DBGrid1.Fields[i].Text;
end;
ZQuery1.Next;
inc(x);

end;

XlApp.visible:=true; //menampilkan dalam MS. Excel\</p>
end;

end.

-------------------
Ekspor Data dari Dataset ke Excel - Delphi 10.2 tanpa menggunakan tambahan komponen.

Kelemahan kode diatas adalah tidak cocok untuk data yang banyak, karena harus melakukan perulangan data dari datagrid.

Posting Komentar

Pertanyaan atau berdiskusi, silahkan melalui kolom komentar pada artikel yang terkait dengan topik permasalahan.

ERROR - HALAMAN TIDAK TERSEDIA

Copyright © Hakayuci